Cara Membuat Motor Drag dari Motor Biasa


Cara Membuat Motor Drag  - Di Indonesia Drag Bike cukup diminati. Banyak yang terjun langsung untuk mencoba balapan Drag Bike. Banyak yang berkesempatan untuk mengikuti kejuaraan resmi, tapi tidak sedikit pula yang memilih balap liar.


CARA MEMBUAT MOTOR DRAG DARI MOTOR BIASA YANG MANTAP


Tanpa harus membeli motor khusu drag, motor pribadi mereka bisa langsung dimodifikasi menjadi Drag Bike. Walau sudah menjadi Drag Bike, motor  itupun masih bisa digunakan sehari-hari.

Banyak yang ingin merubah motor mereka menjadi  Drag Bike, tetapi tidak tahu bagaimana.

Simplenya, Cara Membuat Motor Drag ada beberapa langkah mendasar yaitu:

Cara Membuat Motor Drag dari Motor Biasa yang Mantap dan Cepat


1. Mengganti Chassis : Gunakan chassis seringan mungkin

2. Kaki-kaki Drag Bike 
 pilih shock breaker yang sesuai dengan  ukuran motor. Sesuaikan juga ukuran ban, 50/90 untuk ban depan, dan  60/80 untuk belakang.

3. Modifikasi mesin
Modifikasi mesin agar lebih bertenaga.Memperbesar langkah dan diameter piston serta perbandingan transmisi juga penting.

4. Menyesuaikan Gaya dan Tubuh Joki
 yang harus diperhatikan adalah pegangan tangan, jok, dan pijakan kaki harus terasa nyaman.

5. Tampilan
Tampilan bisa sesuai selera, utamakan keselamatan

6. Biaya Modifikasi
Untuk versi standart hanya berkisar Rp 3-5 juta. Tapi jika ingin perubahan heboh bisa mencapai Rp. 20 Jutaan.

Untuk modifikasi drag bike paling murah sebaiknya menggunakan motor matic, jadi tidak perlu menganti gigi-gigi transmisi  yang memakan biaya cukup mahal. 

Sekian tentang Cara Membuat Motor Drag, mohon maaf bila ada kesalahan.